Home » , » Resep masakan khas Indonesia

Resep masakan khas Indonesia

Diposting oleh : Posted on - 09.57 with No comments



Indonesia merupakan negara kepulauan dengan lebih dari 17.000 pulau dan penduduk terbesar keempat di dunia- dengan jumlah penduduk sekitar 230 juta orang. Keragaman etnis yang ada sekitar 300, ditambah dengan ratusan tahun pertukaran budaya telah melahirkan beragam kuliner yang digemari. Indonesia punya banyak Resep masakan khas yang tersebar di seluruh penjuru Indonesia. Saat sanak saudara lain datang ke rumah kita, kita selalu ingin menyajikan masakan yang mampu membuat sanak saudara kita merasa tidak rugi untuk berkunjung jauh ke rumah kita. Ataupun saat kita berada di luar negeri  Resep masakan khas Indonesia sangat membantu kita dalam memperkenalkan kebudayaan Indonesia. Selain itu dengan Resep masakan khas Indonesia mampu untuk memberikan taste yang berbeda kepada teman-teman kita yang dari luar negeri. Dari sate sampai gado-gado, dari panggang ayam betutu sampai nasi goreng, Indonesia memiliki berbagai pilihan makanan yang memenuhi semua selera. Tidak salah kalau kita untuk menyuguhkan pemberian terbaik untuk siapa saja agar mereka terkesan ataupun hanya sekedar memperlihatkan keahlian kita dalam memasak. Berikut merupakan resep masakan Indonesia dengan berbagai macam bahan utama.
Resep masakan khas Indonesia dengan menggunakanmenu olahan ikan segar :
·         IKAN KAKAP SAUS TOMAT
  • SATE IKAN KAKAP
  • SATE IKAN KAKAP JAMBI
  • SUP IKAN BATAM
  • IKAN PANGGANG PACAK
  • IKAN KAKAP KARE
  • ARSIK IKAN MAS
  • PEPES IKAN MAS (RESEP 3)
  • IKAN MAS BUMBU KUNING
  • SUP SEAFOOD
  • TUMIS DAUN PEPAYA PINDANG
  • BOREH IKAN MAS
  • IKAN MAS MASAK BUMBU JAHE
Resep masakan khas Indonesia menggunakan udang :
  • SATE UDANG ISTIMEWA
  • CA UDANG GALAH
  • UDANG PINDANG TAUCO
  • UDANG GORENG BUMBU KEMIRI
  • UDANG GORENG MANIS PEDAS
  • TIM UDANG DAUN KETUMBAR
  • TUMIS UDANG JAGUNG BUMBU WIJEN
  • UDANG ASAM MANIS PEDAS
  • TUMIS UDANG SAMBAL DABU-DABU
  • TAHU UDANG BALADO
  • TAHU GIMBAL UDANG
  • SAMBAL GORENG UDANG
  • CAH JAMUR UDANG BUMBU TAUCO
Bagi yang tidak menyukai ikan maupun seafood, bisa dicoba Resep masakan khas Indonesia dengan menggunakan olahan ayam ataupun telur :
  •  TELUR BALADO
  • SATE AYAM SALSA
  • CAH BUNCIS DAN TELUR PUYUH
  • PERKEDEL TEMPE ISI AYAM PEDAS
  • SUP PANGSIT AYAM
  • TUMIS SAWI TELUR PUYUH
Bagi anda yang suka alergi dengan seafood ataupun ayam-ayaman bisa mencoba dengan Resep masakan khas Indonesia yang tidak kalah khas dengan yang lainnya. Berikut merupakan aneka makanannya.
  • BISTIK TAHU
  • DOUBLE KIWI PARFAIT
  • KUAH ASANG (SULAWESI UTARA)
  • CHUPPA ZUPPA SOUP
  • SAYUR ASEM
  • PRAWN LAKSA
  • CRUDITE
  • BOLA-BOLA MASAK TOMAT
  • BROCHETTES
  • OSENG KULIT MELINJO CAMPUR
  • TAHU ISI GORENG SAUS PEDAS
  • SAYUR ASAM TETELAN BUMBU KUNYIT
  • CAH BROKOLI SUKIYAKI
  • BENING TOFU SAWI HIJAU
  • TUMIS TAOGE CAMPUR
  • ASAM PEDAS TAHU CAMPUR TETELAN
  • TUMIS KACANG PANJANG DAN TEMPE
TUMIS BAYAM GURIH DAGING
Baca juga artikel tentang cara membuat bakso dan resep membuat bakso kuah yang sudah banyak digunakan orang-orang.
Description: Resep masakan khas Indonesia Rating: 4.9 Reviewer: isroi - ItemReviewed: Resep masakan khas Indonesia
Info lebih lanjut >>

0 komentar:

Posting Komentar