Home » , » Obat Tradisional, Alternatif dalam Memilih obat

Obat Tradisional, Alternatif dalam Memilih obat

Diposting oleh : Posted on - 18.53 with No comments

Obat Tradisional bagaikan obat generik sekaligus alternatif dalam memilih obat.

Obat Tradisional saat ini sudah mulai ditinggalkan oleh kebanyakan orang karena seiring perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan menuntun manusia untuk membuat segala lebih prakti dan mudah. Salah satunya yakni untuk obat, Obat Tradisional yang dulunya menjadi hal penting untuk menyembuhkan berbagai penyakit, kini sudah mulai dibuat ekstraknya sehingga menjadi kapsul atau pil yang berisi ekstrak dari Obat Tradisional tadi dan alhasil Obat Tradisional disulap menjadi obat dalam ukuran lebih kecil dan praktis. Secara medik maupun pengkajian ilmiah memang menunjukkan bahwa ekstrak Obat Tradisional tersebut khasiat sama saja dengan Obat Tradisional yang ada karena dalam pengolahannya, ekstrak Obat Tradisional tadi juga direkayasa oleh ahli farmasi supaya kegunaannya lebih efektif dalam menyembuhkan penyakit terkait.
Obat Tradisional jahe

Meskipun begitu, mengonsumsi Obat Tradisional secara langsung sangat terasa perbedaannya karena sensasi serta feel yang didapat juga berbeda. Contohnya jahe yang menjadi Obat Tradisional dalam mengatasi kedinginan.

Obat Tradisional daun sirih

Selain itu ada juga tanaman sirih yang diambil daunnya untuk digunakan sebagai penyembuh mimisan atau hidung berdarah. Dalam dunia kesehatan, mengonsumsi Obat Tradisional secara langsung sebenarnya tidak apa-apa dengan syarat sudah dibersihkan terlebih dahulu.
Description: Obat Tradisional, Alternatif dalam Memilih obat Rating: 4.9 Reviewer: isroi - ItemReviewed: Obat Tradisional, Alternatif dalam Memilih obat
Info lebih lanjut >>

0 komentar:

Posting Komentar